Jual - Beli - Sewa

Selamat datang, Kami siap membantu

Menu

Tipe Dan Jenis KPR Yang Perlu Anda Tahu


5
(2)

Pada artikel sebelumnya kami menulis tentang apa itu KPR, kali ini mari kita singgung tentang jenis kpr rumah. Penjelasan berikut ini kami ambil dari situs properti Rumah dot com.

Jenis KPR Rumah Yang Perlu Diketahui, Type & Jenis KPR

Di Indonesia mengenal 3 jenis KPR.

KPR Bersubsidi

  • Sasaran target jenis ini ialah masyarakat berpenghasilan menengah ke bawah. Bagi mereka yang ingin memiliki atau merenovasi rumah.
  • Bentuk subsidinya adalah subsidi keringanan kredit atau subsidi tambahan dana perbaikan atau pembangunan rumah.
  • Pemerintah mengatur mengenai kredit subsidi, tentunya tidak setiap orang yang mengajukan permohonan dapat menikmati fasilitas ini.
  • Beberapa batasan untuk KPR ini di antaranya penghasilan pemohon dan maksimum kredit.
  • Biasanya suku bunga berdasarkan suku pasar, namun bank swasta mungkin akan menawarkan suku bunga yang sedikit berbeda untuk menarik pemohon.

Jenis KPR Non-Subsidi

  • Peruntukannya lebih luas, yakni untuk seluruh masyarakat.
  • Jenis properti yang bisa niik ke pengajuan adalah Rumah Sederhana dan Rumah Susun Sederhana
  • Yang menetapkan Ketentuan KPR ialah pihak bank masing-masing. Hal itu termasuk besar kredit dan suku Bunga sesuai dengan kebijakan setiap bank.
  • Subsidi dalam bentuk suku bunga bersubsidi.
  • Bebas PPn (VAT).

KPR Syariah

  • Menggunakan prinsip akad Murabahah (jual-beli)
  • Properti yang bisa diajukan adalah rumah, ruko, rukan, rusun, atau apartemen

Setiap bank menawarkan produk-produk kredit yang bermacam-macam. Mereka boleh membedakan jenis KPR rumah berdasarkan jenis suku bunga, tujuan KPR, atau jenis rumah yang ingin dibiayai. Persyaratan pemohonan KPR pun mungkin berbeda.

Apakah anda suka dengan ini?

Klik bintang untuk memberikan rating!

Semoga bermanfaat,..

Yuk bagikan info ini

Kami meminta maaf jika anda tidak suka

Kami akan segera perbaiki

Beri tahu kami, apa yang perlu kami lakukan?

Jumat 26 Agustus 2022 - Diposting Oleh: Heri Setiabudi

Listing Properti & Tanah Untuk Jual Atau Sewa

Price 380.000.000/Tahun
Luas : 972 Sqm
Kategori : Gudang
Price 3,7 Miliar
Luas : 366 m2
Kategori : Gudang
Price 2,5jt/meter
Luas : 77.789 m2
Kategori : Lahan Industri
Price 94 Miliar
Luas : 2 Hektare
Kategori : Pabrik
Price 2,9jt/meter
Luas : 2,7 Hektar
Kategori : Lahan Industri
Price 3.000.000/m
Luas : 4 Hektare
Kategori : Lahan Industri